Selamat datang di Blog Desa Jeringo Kecamatan Gunungsari Kab. Lobar NTB

Senin, 07 Januari 2013

Pelantikan Kepala Desa Jeringo

Pelantikan Kepala Desa Jeringo dihadapan Camat Gunungsari

Gambar saat Acara Pelantikan Kades Jeringo yang dipusatkan di SD Jeringo


 Desa Jeringo terdiri dari ( 5 ) Lima Dusun :
1. Dusun Jeringo Selatan ( Lauk ) dengan Kadusnya : " Mahrum " dengan jumlah penduduk : 587 dengan perincian Laki-laki = 290  dan Perempuan 297.
2. Dusun Jeringo Utara ( Daya ) dengan Kadusnya : "Asmuni " dengan jumlah penduduk : 477 dengan perincian Laki-laki = 226dan Perempuan 251.




3. Dusun Jeringo Barat ( Bat) dengan Kadusnya : " Lalu bahrah " dengan jumlah penduduk : 300 dengan perincian Laki-laki = 290  dan Perempuan 297.
Penyambuatan  Bapak Bupati Lombok Barat Menghadiri Pelantikan Kades Jeringo

4. Dusun Jeringo Limbungan  dengan Kadusnya : " Fathul Amin " dengan jumlah penduduk : 403 dengan perincian Laki-laki = 191 dan Perempuan 212.
5. Dusun Jeringo Timur  dengan Kadusnya : " Saparudin " dengan jumlah penduduk : 539 dengan perincian Laki-laki = 256 dan Perempuan 283.

data Th. 2012




 Masyarakat Jeringo dan Undangan menghadiri  dan menyaksikan pelatikan Kades Jeringo

2 komentar:

  1. selamat Bapak terpilih jadi Kadus Dusun Limbungan semoga dapat membawa amanah ini dengan sebaik-baiknya. wassalam

    BalasHapus